Visi dan Misi
Visi
Visi program studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo “Menghasilkan lulusan guru anak usia dini memiliki daya saing nasional dan global yang kompeten dalam pengembangan seni anak usia dini berbasis kearifan lokal, berdasarkan ahlussunnah wal jama’ah an Nahdliyah”. Spesifikasi Program Studi PIAUD pada pengembangan seni anak usia dini berbasis kearifan lokal yang memiliki makna pengembangan seni yang ada di Kabupaten Sidoarjo berupa seni tari, seni musik, dan seni rupa sebagai warisan generasi ke generasi.
Misi
- Mewujudkan pembelajaran ilmu pendidikan anak usia dini yang berbasis IPTEKS.
- Mengembangkan penelitian ilmu pendidikan anak usia dini yang berbasis IPTEKS.
- Mengembangkan pengabdian masyarakat yang berbasis
- Mengembangkan kerjasama dengan berbagai lembaga pendidikan dan instansi pemerintah maupun swasta di dalam dan luar
- Mengembangkan budaya mutu berbasis Good Governance di Prodi
- Menerapkan nilai – nilai Ahlussunnah Wal Jama’ah dalam kehidupan sehari – hari.